Perayaan Rahina Tumpek Wariga pada jumat, 13 Mei 2022 Pemerintahan Desa Gerokgak
, 14 Mei 2022 13:45:25 WITA

sebagai implementasi dari instruksi Gubernur Bali nomor 6 Tahun 2022 tentang Perayaan Rahina Tumpek Wariga pada jumat, 13 Mei 2022 Pemerintahan Desa Gerokgak melaksanakan kegiatan penanaman beberapan jenis pohon di sekitaran bendungan Gerokgak adapun bibit pohon yang di tanam adalah bibit kelapa bulan 5 buah, bibit kelapa gading 5 buah, sonokeling 10 buah, intaran 16 buah, keroya 5 buah dan kayu amplas 1 buah, dalam kegiatan ini hadir Perbekel Gerokgak bersama Perangkat Desa Gerokgak, Ketua BPD bersama Anggota, Kelian Desa Adat Gerokgak dan Ketua LPM bersama Anggotanya.
Artikel Terkini
-
PEMASANGAN INFO GRAFIK
19 Januari 2024 12:56:00 WITAJumat, 19 Januari 2024 Pemasangan Info Grafik Realisasi APBDesa Tahun Anggaran 2023 , dan Pemasangan Info Grafik APBDesa Tahun Anggaran 2024... ..selengkapnya
-
PENYALURAN BLT DD BULAN DESEMBER 2023
06 Desember 2023 13:37:50 WITARabu, 6 Desember 2023 Penyaluran Blt DD Bulan Desember 2023, yang di laksanakan di Ruang Aula Kantor Desa Gerokgak dalam kegiatan ini turut juga di hadiri oleh Bapak Camat / yang mewakili I Putu Partha, Perbekel Desa Gerokgak I Nyoman Wijaya, Bhabinkamtibmas Desa Gerokgak dan Seluruh KPM Penerima BL... ..selengkapnya
-
PEMASANGAN INFO GRAFIK PERUBAHAN APBDESA 2023
05 Desember 2023 10:33:24 WITASelasa, 5 Desember 2023 Pemasangan Info Grafik Perubahan APB Desa Gerokgak Tahun Anggaran 2023... ..selengkapnya
-
GOTONG ROYONG
19 November 2023 08:12:42 WITAMinggu, 19 November 2023 Gotong Royong Bersama yng di laksnakan di beberapa tempat di desa gerokgak, seperti banjar dinas batu agung dan batu agung pidada di wilayah masing - masing yang di koordinir kelian banjar dinas masing - masing dan Banjar dinas Pucak sari , Taman sari, Taman sari mekar, Gero... ..selengkapnya
-
PENYALURAN BLT DD BULAN NOVEMBER 2023
08 November 2023 13:45:28 WITARabu, 8 November 2023 bertempat di Aula Kantor Desa Gerokgak dilaksanakan kegiatan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) bulan November. Kegiatan berlangsung dari pukul 08.00 sampai 11.00 WitaBLT-DD ini menyasar 73 masyarakat Desa Gerokgak, yang terdiri dari lansia, petani, tuna netra... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENGUMUMAN PENJARINGAN DAN PENYARINGAN PERANGKAT DESA GEROKGAK
- PENEMPELAN PENGUMUMAN PELAKSANAAN LELANG PEMBANGUNAN KANTOR DESA GEROKGAK
- RAPAT BERSAMA BPD DAN PERANGKAT DESA
- PENYALURAN BLT DD BULAN DESEMBER 2024
- PENYALURAN BLT DD BULAN NOVEMBER 2024
- MUSYAWARAH DESA PEMBAHASAN DAN PENETAPAN RKP DESA T.A 2024
- MUSYAWARAH DESA BULAN SEPTEMBER TAHUN 2024